Umpan Ikan Tawes Jitu

Umpan Ikan Tawes Jitu

Umpan Ikan Tawes JituTawes adalah sejenis ikan air tawar anggota suku Cyprinidae. Ikan ini merupakan salah satu jenis yang penting dan populer dikembangkan dalam akuakultur sebagai ikan konsumsi. Secara alami tawes menyebar luas di Indocina dan kepulauan Sunda. Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan tentang umpan ikan tawes paling jitu.

Bahan yang diperlukan :

  1. 1 butir telur.
  2. pelet ikan lele.

Cara membuat :

  1. Letakkan pelet ikan lele pada suatu wadah.
  2. Haluskan pelet dengan cara meremas.
  3. Atau bisa menambahkan air hangat agar pelet mudah dihaluskan.
  4. Pastikan benar benar halus.
  5. Masukkan 1 butir telur.
  6. Kemudian aduk dengan tangan.
  7. Pastikan merata.
  8. Ciri umpan sudah siap adalah mudah dibentuk.
  9. Umpan siap digunakan.

Jika masih belum paham dengan cara di atas silahkan langsung cek video berikut.

[embedyt] https://www.youtube.com/watch?v=MAjAmRXe2bQ[/embedyt]

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Main Menu